PENDAFTARAN SISWA / I BARU
TAHUN 2013 - 2014
SD MUHAMMADIYAH 18 MEDANA



SD MUHAMMADIYAH 18 MEDAN
SD Muhammadiyah 18 Jl. Pelita II No. Kel. Sidorame Barat telah berdiri sejak tahun 1969 adalah merupakan tempat pendidikan anak-anak Indonesia khusus yang beragama Islam untuk menimba ilmu agama dan umum, sesuai dengan :

Visi   : Unggul Dalam Prestasi, Berakhlak Mulia, Disiplin, Terampil Dalam IMTAQ dan IPTEK serta Berkarakter Kreatif, Inovatif dan Islami
Misi :  1. Mengembangkan sikap siswa berprestasi, cerdas dalam bersikap dan baik dalam ajaran Islam, sehingga memiliki jiwa kesosialan yang tinggi, taat dalam beribadah, ikhlas dalam beramal dan santun dalam bergaul.
                2. Menanamkan sikap berjiwa pemimpin, bertanggung jawab, baik, jujur, mandiri serta percaya diri.
            3.         Menerapkan Motto belajar menyenangkan dengan niat ikhlas, mengembirakan dalam belajar dan mengasikkan dalam berlatih.
               4.      Mengenalkan Teknologi Sumber Informatika dan media pembelajaran yang berhubungan dengan IMTAQ dan IPTEK.

Tujuan Pendidikan SD Muhammadiyah 18
Membentuk manusia yang beriman, Bertaqwa, Beraklaq Mulia, Cakap, percaya pada diri sendiri, bertanggung jawab, cinta tanah air, memajukan dan mengembangkan ilmu pengetahuan dan keterampilan dan beramal menuju terwujudnya masyarakat Islam yang sebenar-benarnya.




Facebook Twitter RSS